Thursday 24 April 2008

Bank Job, Lowongan Bank Tabungan Negara (BTN)

PT BANK TABUNGAN NEGARA (Persero)

PT. Bank Tabungan Negara (Persero) membuka kesempatan karir bagi
putra-putri terbaik Indonesia yang berkarakter, antara lain :

mempunyai semangat untuk berprestasi, mampu bekerja secara tim,
komitmen, integritas, mampu berpikir analitis serta berpenampilan
menarik untuk bergabung bersama kami sebagai :

OFFICER DEVELOPMENT PROGRAM (ODP)

Kualifikasi :
1.Pria / Wanita, usia maksimal 25 tahun (belum berulang tahun ke-26
per tanggal 1 Mei 2008)
2.Tinggi badan min. 160 cm (laki-laki) dan 155 cm (perempuan), berat
badan badan proporsional
3.Pendidikan minimal S1, diutamakan dari jurusan :
• Ekonomi (Perbankan, Akuntansi, Manajemen & Studi Pembangunan)
• Hukum (Ilmu Hukum, Perdata, Dagang)
• Komputer (Manajemen, Informatika, Teknologi Komputer / Informatika)
• Teknik (Sipil, Arsitektur, Elektro, Industri, Pertanian)
4.IPK minimal 3.00 (dari PTN/Swasta berakreditasi A/disamakan dan
memiliki reputasi baik)
5.Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris baik lisan maupun tertulis
6.Dapat mengoperasikan computer , minimal MS Office
7.Belum pernah menikah dan bersedia tidak menikah selama 2 tahun
8.Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
9.Bersedia menjalani ikatan dinas selama 5 tahun
10.Tidak memiliki hubungan keluarga (ayah/ibu/anak/ adik/kakak/ kakak
orang tua/adik orang tua/kemenakan/ ipar) dengan pegawai Bank BTN

PENYAMPAIAN LAMARAN :
1.Surat lamaran dibuat dan ditandatangani oleh peserta, dengan
melampirkan :
• Data Riwayat Hidup dan copy KTP / identitas yang masih berlaku serta
copy akta kelahiran
• Pasfoto berwarna terbaru uk. 4×6 2 lembar dan foto berwarna seluruh
badan uk. 4R 1 lembar
• Surat keterangan sehat dengan data tinggi badan dan berat badan dari
dokter/klinik/ RS/Puskesmas
• Surat pernyataan di atas meterai 6000 belum menikah, bersedia
ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia, bersedia menjalani ikatan
dinas selama 5 tahun dan tidak dimiliki hubungan keluarga dengan
pegawai Bank BTN (sesuai kualifikasi di atas)

2.Lamaran disampaikan dengan menacantumkan kode posisi pada sudut kiri
atas amplop, dikirim melalui pos selambat-lambatnya tanggal 30 April
2008 (stempel pos) kepada :

LEMBAGA PSIKOLOGI TERAPAN
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
PO.BOX 3700 JKP 10037 bagi pelamar untuk pelaksanaan seleksi di JAKARTA
PO. BOX 3710 JKP 10037 bagi pelamar untuk pelaksanaan seleksi di MAKASSAR
PO. BOX 3623 JKP 10036 bagi pelamar untuk pelaksanaan seleksi di MEDAN

Ketentuan lain-lain :
• Berkas lamaran yang masuk sebelum iklan ini dan setelah batas akhir
pengiriman, dianggap tidak berlaku
• Setiap pelamar hanya diperkenankan mangirim 1 (satu) surat / berkas
lamaran dan memilih satu kota sebagai tempat pelaksanaan seleksi.
Biaya dari dan ke tempat seleksi menjadi tanggung jawab masing –
masing pelamar
• Berkas lamaran yang masuk menjadi milik panitia dan tidak akan
dikembalikan
• Hanya berkas lamaran dengan persyaratan lengkap serta kualifikasi
dengan peringkat terbaik sesuai kouta yang akan dipanggil untuk
mengikuti seleksi selanjutnya
• Informasi rekrutmen selengkapnya dapat diakses melalui internet pada
website http://www.btn. co.id
• Pengumuman hasil seleksi administrasi dan peserta yang berhak
mengikuti seleksi selanjutnya dapat dilihat di website
http://www.btn. co.id pada tanggal 20 Mei 2008

Closing date : 30 April 2008

Gabung di facebook / Langganan Lowongan Via Email

JOB INTERVIEW TIPS

QUESTION IN JOB INTERVIEW

While it is impossible to guess exactly what you will be asked during an interview, you can prepare yourself by developing answers to the most common job interview questions. This kind of preparation will not only help you remain calm during the interview, it will help you READ MORE......

Job Interviews- Dress for Success

The phrase “Dress for Success” is one of the most overused bits of advice for job hunters. At the same time, it is also the best advice. As unfair as it may seem, humans judge one another on appearance and worse yet, on clothes. It is very unfortunate that such prejudices can’t be left in junior high school where they belong. That being said, you must make every effort to have the right clothes for the job that you are seeking. READ MORE.....