Saturday, 21 June 2014

Lowongan Kerja Terbaru TVOne 2014

Lowongan Media TV 2014
tvOne is an Indonesian privately owned national television station based in East Jakarta. It used to be known as Lativi, but had its name changed after an ownership swap in February 2008. tvOne is owned by Visi Media Asia.


 1. News Research Staff
Klik disini untuk melamar
Ditutup tanggal: 28 June 2014
Responsibilities:

• Bertanggung jawab dalam memonitor program acara di tvOne
• Melakukan evaluasi terhadap program acara di tvOne

Requirements:

• Laki-laki/Perempuan, usia max. 35 tahun
• Lulusan S1 Jurusan Jurnalistik, fresh graduate dipersilahkan untuk melamar
• Memahami konsep dan pembuatan riset dan statistik
• Lebih disukai jika memiliki pengalaman di posisi yang sama terutama programming broadcast min. 1 tahun
• Mampu bekerja secara multitasking dan di bawah tekanan
• Mampu bekerja sama di dalam tim



2. Producer News
Klik disini untuk melamar
Ditutup tanggal: 28 June 2014
Responsibilities:

• Bertanggung jawab terhadap content dan teknis berita
• Membuat proyeksi liputan
• Memeriksa berita (Mengedit naskah, memastikan kelayakan visual dan audio)
• Menyiapkan, menyusun, dan menjalankan rundown program
• Mengkoordinasi penyiaran secara langsung dan tidak langsung
• Men-supervisi kerja kru dan pendukung program
• Melakukan evaluasi program

Requirements:

• Laki-laki atau perempuan
• Pendidikan minimal S1
• Usia maksimal 35 tahun
• Pernah bekerja sebagai Reporter News minimal 5 tahun
• Minimal 3 tahun sebagai Asisten Produser / Minimal 2 tahun sebagai Produser News
• Memiliki minat terhadap hardnews
• Memiliki kemampuan news writing dan visual editing yang baik
• Mampu berbahasa Inggris aktif
• Memiliki kepemimpinan yang baik dan mampu mengambil keputusan dengan tanggung jawab
• Mampu bekerja secara multitasking
• Bersedia bekerja shift dan mampu bekerja di bawah tekanan

3. ASSISTANT PRODUCER CURRENT AFFAIRS
Klik disini untuk melamar
Ditutup tanggal: 28 June 2014
Responsibilities:
• Membantu produser dalam menyiapkan, menyusun, dan menjalankan rundown program (program special talkshow)
• Membantu produser dalam mendesain program acara

Requirements:
• Laki-laki atau perempuan
• Pendidikan minimal S1
• Usia maksimal 30 tahun
• Minimal 3 tahun sebagai Reporter / Minimal 2 tahun sebagai Assistant Produser di Current Affairs
• Kreatif dalam membuat konsep program
• Berkeinginan kuat untuk memberikan hasil kerja yang memuaskan
• Mampu bekerja sama dengan baik di dalam tim kerja
• Memahami proses produksi dan mendesain program
• Mampu berbahasa Inggris aktif
• Multitasking, bersedia bekerja dengan jam kerja yang fleksibel dan mampu bekerja di bawah tekanan

4. Accounting Staff
Klik disini untuk melamar
Ditutup tanggal: 28 June 2014
Responsibilities:
• Melakukan seluruh proses pencatatan transaksi keuangan, khususnya di Accounting System
• Melakukan proses persiapan dan pelaksanaan tutup buku setiap akhir bulan
• Melakukan koreksi dan rekonsiliasi atas transaksi yang bermasalah dan transaksi hutang piutang intercompany account

Requirements:
• Pria/Wanita, usia maksimal 25 tahun
• Lulusan Sarjana Ekonomi Akuntansi dari universitas terkemuka dengan IPK min 3.00
• Memiliki pengalaman di posisi yang sama minimal 1 tahun; fresh graduate dipersilahkan untuk melamar
• Memiliki kemampuan untuk membuat laporan keuangan
• Memiliki minat yang tinggi untuk bekerja di dunia broadcasting
• Mahir dalam mengoperasikan Microsoft Excel
• Jujur, detail, dan rapi dalam menjalankan pekerjaan
• Menyukai tantangan, komunikatif, dinamis, terbiasa dengan deadline dan mampu bekerja sama dalam tim

5. Assistant Producer News
Klik disini untuk melamar
Ditutup tanggal: 28 June 2014
Responsibilities:
• Mengusulkan proyeksi liputan
• Mengusulkan materi-materi tayangan program
• Membuat berita (Mengedit naskah, memastikan kelayakan visual dan audio) di bawah koordinasi produser
• Membantu produser menjalankan siaran baik secara langsung maupun tidak langsung

Requirements:
• Laki-laki atau perempuan
• Pendidikan minimal S1 semua jurusan
• Usia maksimal 30 tahun
• Minimal 2 tahun sebagai asisten produser News/ 3 tahun sebagai Reporter News
• Memiliki minat terhadap hardnews
• Memiliki kemampuan news writing dan visual editing yang baik
• Mampu berbahasa Inggris aktif
• Mampu bekerja secara multitasking
• Bersedia bekerja shift dan mampu bekerja di bawah tekanan

6. Acccount Executive
Klik disini untuk melamar
Ditutup tanggal: 28 June 2014
Responsibilities:
• Responsible to sale and give information about advertisement package information
• Achieve personal targets as well as group targets
• Maintain existing clients and aggressive in finding prospect clients
• Approach and meet clients to negotiate and get proposal deal
Requirements:
• Bachelor Degree (S1) from any major with GPA min.3,00 from reputable university
• Have min. 2 years experiences at the same position preferable in TV broadcasting
• English proficient (verbal and written)
• Good communication and negotiation skill
• Good appearance
• Strive for excellence and hard worker
• Self confidence and proactive

7. Journalist Development Program
Klik disini untuk melamar
Ditutup tanggal: 25 July 2014
JDP Roles:

• As a JDP member you will be developed through several training and practical work in journalistic area such as news writing, editing, reportage, etc in class and off class studies.
• During the program you will be supervised by our professional and talented journalists in making news production simulation and project assignments.
• The program gives you opportunity to have rotational assignments across different aspects on news divisions, providing you with broad and valuable experience in a relatively short amount of time as well as preparing you to be our professional journalist.

JDP Requirements:

• Bachelor Degree (S1) from any major with GPA min.3,00 from reputable university (overseas graduate is an advantage) or have max. 1 year experience.
• Age max. 25 years old
• Height min. 160 cm
• English proficient (verbal and written); TOEFL min. 500
• Camera face
• Good articulation
• Have basic general knowledge and interest in journalism
• Good logical thinking and creative
• Strive for excellence and eager to learn on the job
• Demonstrate the ability to work in a team environment
• Self confidence and proactive

8. Broadcast Development Program
Klik disini untuk melamar
Ditutup tanggal: 25 July 2014
BDP Roles:
• As a BDP member you will be developed through several training and practical work in production area such as camera technique, video editing, etc in class and off class studies.
• During the program you will be supervised by our professional and talented program maker in making news production simulation and project assignments.
• The program gives you opportunity to have rotational assignments across different aspects of production activities, providing you with broad and valuable experience in a relatively short amount of time as well as preparing you to be our professional broadcaster.

BDP Requirements:

• Bachelor Degree (S1) from reputable university (overseas graduate is an advantage) or have max. 1 year professional experience.
• GPA min.3,00
• Age max. 25 years old
• Height min. 170 cm
• English proficient (verbal and written)
• Good logical thinking and creative
• Passionate in TV broadcasting and production
• Strive for excellence and show can do attitude
• Demonstrate the ability to work in a team environment

Gabung di facebook / Langganan Lowongan Via Email

JOB INTERVIEW TIPS

QUESTION IN JOB INTERVIEW

While it is impossible to guess exactly what you will be asked during an interview, you can prepare yourself by developing answers to the most common job interview questions. This kind of preparation will not only help you remain calm during the interview, it will help you READ MORE......

Job Interviews- Dress for Success

The phrase “Dress for Success” is one of the most overused bits of advice for job hunters. At the same time, it is also the best advice. As unfair as it may seem, humans judge one another on appearance and worse yet, on clothes. It is very unfortunate that such prejudices can’t be left in junior high school where they belong. That being said, you must make every effort to have the right clothes for the job that you are seeking. READ MORE.....